The lowest price from 30 days before the promotion:
- Overview
- Tech Specs
- Gallery
- Support


ROG Loki 750W Platinum
PSU SFX-L PALING SENYAP
Seperti ROG Thor, ROG Loki SFX-L 750W Platinum mengedepankan komponen dan fitur kelas enthusiast yang sama. Semuanya dikemas dalam form factor SFX-L. Dengan pengoperasian yang senyap dan performa yang tinggi, Loki siap untuk mendukung rakitan SFF Anda berikutnya.
-
Pendinginan Axial-Tech
Kipas berukuran 120mm dengan kontrol PWM agar kebisingan tetap rendah dan suhu tetap terjaga
-
Form Factor Ringkas
SFX-L : 125 x 125 x 63.5 mm
-
Siap PCIe Gen 5.1
Kabel 16-pin disertakan untuk menyalurkan daya hingga 600W ke kartu grafis PCIe 5.1
-
Future Ready
Regulasi tegangan dan arus yang lebih ketat
-
Sertifikasi Lambda A+
Sertifikasi tingkat kebisingan yang rendah, di bawah 20 dB
-
Sertifikasi Platinum
80 PLUSEfisiensi hingga 92% terhadap reduksi panas dan kebisingan serta peningkatan keandalan
-
Kipas Pencahayaan ARGB & Aura Sync
Siap menyesuaikan efek pencahayaan di seluruh pengaturan gaming Anda
PENDINGINAN

Heatsink ROG
Dingin di bawah tekanan
Heatsink ROG menghadirkan suhu yang lebih rendah, masa pakai komponen yang lebih lama, dan operasi 0dB yang lebih panjang.
Desain Kipas Axial-tech
Lebih baik, lebih cepat, lebih kuat
Desain kipas Axial-tech memiliki hub kipas yang lebih kecil untuk bilah yang lebih panjang serta memiliki cincin penghalang yang meningkatkan tekanan udara ke bagian bawah. Dalam PSU ROG Loki, kami telah meningkatkan desain tersebut hingga 120mm agar perangkat tetap dingin ketika RPM rendah dengan sedikit kebisingan.

Dual Ball Fan Bearing
2x lebih awet
Dual ball bearing menawarkan masa pakai hingga 80.000 jam, dua kali lebih lama dibandingkan sleeve bearing bahkan melampaui fluid dynamic bearing. Hal ini memastikan pendinginan yang tahan lama, andal, dan senyap untuk ROG Loki SFX-L series.

Teknologi 0dB
Senyap yang Pintar
Untuk mengurangi kebisingan, kipas yang dikontrol PWM ini akan mati sepenuhnya saat beban PSU mencapai 40% atau lebih rendah.

Sertifikasi Lambda A+
Senyap luar biasa
Rata-rata, ROG Loki mengeluarkan suara kurang dari 20 dB sehingga mendapatkan sertifikasi Cybenetics Lambda A+ yang didambakan.
ENGINEERING

Copper Pin Berkinerja Tinggi
Peningkatan konektor PCIe® dengan konduktivitas
termal yang superior memastikan operasional perangkat lebih
dingin serta efisiensi pengiriman daya lebih tinggi.
Hal ini menghasilkan penurunan suhu konektor yang signifikan
sebesar 29% (hingga -12,28°C) sehingga performa dan stabilitas
menjadi optimal untuk kartu grafis yang paling besar sekalipun.

Sertifikasi Platinum 80 PLUS
Output Mudah
Kapasitor buatan Jepang dengan ESR rendah semakin meningkatkan efisiensi dan mengurangi panas. Oleh karena itu, ROG Loki dapat menjadi tenaga yang andal untuk beberapa tahun ke depan.

Kompatibel dengan ATX 3.1
Melangkah ke depan
Pembaruan spesifikasi daya terbaru telah hadir. ATX 3.1 memperkenalkan pedoman pengaturan voltase dan arus yang lebih ketat untuk hardware generasi berikutnya. Untungnya, ROG Loki selangkah lebih maju karena telah sesuai dengan pedoman tersebut. Kabel PCIe 16-pin yang siap untuk menyalurkan daya hingga 600W ke kartu grafis PCIe Gen 5.0 disertakan dengan PSU sehingga menghadirkan kemampuan yang besar ke rakitan PC SFF.
[Kartu grafis & PSU] Cara memasang kabel daya 16-pin dengan benar
PENGALAMAN
Kipas Pencahayaan ARGB & Aura Sync
Cahaya menakjubkan
Kipas Loki dengan ukuran 120 mm memiliki delapan addressable LED yang dapat disesuaikan dengan Aura Sync untuk menciptakan pola pencahayaan yang serasi di seluruh rakitan PC Anda.
* Jika kabel konektor tidak digunakan, efek warna default adalah pelangi.* Untuk menggunakan Aura Sync, Anda memerlukan motherboard ASUS atau ROG yang kompatibel. Demikian pula efek pencahayaan Smart Mode yang mencerminkan suhu GPU memerlukan kartu grafis ASUS atau ROG yang kompatibel.
-
Static
Selalu menyala
-
Breathing
Redup & nyala perlahan
-
Strobing
Berkedip cepat
-
Color cycle
Aliran berbagai warna yang bergulir
-
Rainbow
Pudar antar warna pelangi
-
Starry night
Tampilan serupa langit malam hari
-
Music
Pencahayaan sesuai dengan irama musik Anda
-
Smart
Perubahan warna sesuai load CPU/ GPU
-
Adaptive Color
Tampilan warna sesuai area yang dipilih pada layar Anda
-
Dark
Pencahayaan dimatikan

Garansi 10 Tahun
Tahan satu dekade
Kami sangat yakin dengan keandalan ROG Loki SFX-L 750W Platinum sehingga kami mendukungnya dengan garansi 10 tahun.
*Pengoperasian produk inti dijamin selama 10 tahun. RGB LED memiliki garansi selama 3 tahunKabel Berpola
Terbuat dari bahan premium yang lentur, kabel berpola ini sangat fleksibel saat dipasangkan. Kabel ini juga beroperasi pada suhu 50° C lebih rendah dari batas keamanan saat dirapikan untuk manajemen kabel. Selain itu, kabel telah memenuhi standar flame test UL1581 dan sertifikasi UL758 yang ketat agar memastikan pengalaman DIY PC yang mudah dengan keamanan yang luar biasa.
CUSTOMER REVIEWS
Produk yang direkomendasikan
ROG-STRIX-1000G
PSU ROG Strix 1000W Gold menghadirkan performa pendinginan premium untuk perlengkapan game kelas berat
ROG THOR 850W Platinum II
ROG Thor 850W Platinum II is the quietest PSU in its class.
ROG-THOR-1200P2-GAMING
ROG Thor 1200W Platinum II adalah PSU paling senyap di kelasnya.
ROG-THOR-1000P2-GAMING
ROG Thor 1000W Platinum II is the quietest PSU in its class.
ROG-THOR-1600T-GAMING
Didukung oleh transistor Gallium Nitride, kontrol digital, dan kapasitor EESR rendah, ROG Thor 1600W Titanium adalah PSU terbaik untuk PC raksasa.
ROG Thor 1000W Platinum II EVA Edition
ROG Thor 1000W Platinum II EVA Edition is the quietest PSU in its class.
ROG LOKI SFX-L 850W Platinum
ROG Loki 850W Platinum is a high-wattage PSU for boundary-breaking SFF builds.
ROG LOKI SFX-L 850W Platinum White Edition
ROG Loki 850W Platinum White Edition is a high-wattage PSU for boundary-breaking SFF builds.
Produk terkait
ROG Strix Arion S500
SSD Portable ROG Strix Arion S500 - USB-C®3.2 Gen 2x1, SSD NVMe dengan DRAM dan cache SLC besar untuk transfer hingga 1050 MB/detik, kapasitas 500 GB, disk AES 256-bit dan enkripsi data, software NTI Backup Now EZ, serta ASUS Aura Sync
ROG Herculx Graphics Card Holder
The robust ROG Herculx Graphics Card Holder securely fortifies even the most powerful cards, plus offers an easy-to-use design and extensive compatibility.
ROG XG Mobile (2023)
ROG XG Mobile, GC33, NVIDIA GeForce RTX 4090 Laptop GPU, external GPU, PCIe Gen 4.0x8, 330W integrated adapter, USB-Type A 3.2 Gen2, USB-Type C 3.2 Gen2, HDMI 2.1, DP 1.4, RJ-45 Jack(2.5G), DC input jack,
ROG Raikiri
Kontroller PC ROG Raikiri memiliki dua tombol belakang, tombol trigger kiri dan kanan dengan gerak rentang pendek dan penuh serta fitur kustomisasi dead zone, teknologi ESS DAC bawaan untuk kualitas audio tertinggi, kustomisasi response curve, dan sensitivitas joystick. ROG Raikiri sangat ideal dipakai untuk bermain game di PC, laptop, atau konsol Xbox generasi berikutnya.
ROG Raikiri Pro
ROG Raikiri Pro PC Controller dibekali layar OLED, empat tombol belakang, pilihan trigger, ESS DAC, penyesuaian sensitivitas joystick dan kurva respons, serta konektivitas tri-mode. ROG Raikiri Pro sangat ideal digunakan untuk bermain game di PC melalui kabel USB-C, 2.4GHz, atau Bluetooth.
ROG Hyperion GR701
Support GPU up to 460mm in length
Case komputer ROG Hyperion GR701 E-ATX, dukungan radiator ganda 420 mm, empat kipas 140 mm, penyangga GPU metal, penyimpanan komponen, hub kipas ARGB, pengisian daya cepat 60W.
Disclaimer
- Products certified by the Federal Communications Commission and Industry Canada will be distributed in the United States and Canada. Please visit the ASUS USA and ASUS Canada websites for information about locally available products.
- All specifications are subject to change without notice. Please check with your supplier for exact offers. Products may not be available in all markets.
- Specifications and features vary by model, and all images are illustrative. Please refer to specification pages for full details.
- PCB color and bundled software versions are subject to change without notice.
- Brand and product names mentioned are trademarks of their respective companies.
- Unless otherwise stated, all performance claims are based on theoretical performance. Actual figures may vary in real-world situations.
- The actual transfer speed of USB 3.0, 3.1, 3.2, and/or Type-C will vary depending on many factors including the processing speed of the host device, file attributes and other factors related to system configuration and your operating environment.